Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2017

Contoh dan Jawaban Soal Cerita Program Linear

  Kumpulan Soal Cerita Program Linear Aini, Nia, dan Nisa pergi bersama-sama ke toko buah. Aini membeli 2 kg apel, 2 kg anggur, dan 1 kg jeruk dengan harga Rp 67.000,00. Nia membeli 3 kg apel, 1 kg anggur, dan 1 kg jeruk dengan harga Rp 61.000,00. Nisa membeli 1 kg apel, 3 kg anggur, dan 2 kg jeruk dengan harga Rp. 80.000,00. Tentukan harga 1 kg apel, 1 kg anggur, dan 4 kg jeruk. Pembahasan : misalkan : apel = x anggur = y jeruk = z Dari soal, dapat disusun sistem persamaan linear sebagai berikut : 1). 2x + 2y + z = 67.000 2). 3x + y + z = 61.000 3). x + 3y + 2z = 80.000 Ditanya : x + y + 4z = ....? Untuk menjawab pertanyaan seperti ini umumnya yang harus kita cari terlebih dahulu adalah harga satuan masing-masing barang. Dari persamaan no 1 dan 2 diperoleh persamaan 4 : Dari persamaan no 2 dan 3 diperoleh persamaan 5 : Dari persamaan no 4 dan 5 diperoleh : Jadi harga untuk 1 kg apel, 1 kg anggur, dan 4 kg jeruk adalah : x + y + 4z = 12.000 +

Contoh dan Pembahasan Soal Determinan Matriks Matematika

Konsep Determinan Matriks Untuk tingkat SMA, umumnya yang dipelajari adalah determinan matriks untuk ordo 2x2 dan 3x3. Berikut konsep determinan untuk matriks ordo 2x3 dan 3x3. Untuk matriks ordo 2x2, determinanya masih lebih sederhana bila dibandingkan dengan matriks ordo 3x3. Untuk matriks ini, determinan merupakan selisih dari hasil kali komponen diagonal utama dengan diagonal skunder.  Matriks ordo 3x3 Salah satu metode yang sering digunakan untuk menghitung determinan matriks ordo 3x3 adalah aturan Saruss. Prinsipnya masih sama yaitu dengan mencari selisih antara jumlah hasil kali diagonal utama dengan jumlah hasil kali diagonal skunder. Baca juga: Contoh dan Pembahasan Soal Induksi Matematika Contoh dan pembahasan soal Integral Subtitusi Kumpulan soal  Soal Nomor 1 Jika matriks A diketahui seperti di bawah ini, maka determinan A adalah... A. (a + b)(4a - b) B. (4a + 4b)(a -b) C. (4a + 2b)(4a + b) D. (4a + 4b)(4a - 2b) E. (4a + b

Contoh dan Pembahasan Soal beserta Rumus Logaritma

Contoh dan Pembahasan Soal beserta Rumus Logaritma. Pada kesempatan kali kita akan membahas mengenai persamaan logaritma dalam beberapa bentuk rumus yang ada. Namun sebelumnya itu anda harus terlebih dahulu mengetahui apa itu logaritma dalam matematika. Jika kita telaah kembali belajar logaritma akan kita temui pada tingkatan smp bahkan akan diperdalam kembali pada tingkatan SMA bahkan perguruan tinggi. Operasi logaritma adalah operasi matematika invers ataupun kebalikan yang berasal dari menentukan pemangkatan menjadi pangkatnya. Logaritma sendiri sering digunakan untuk memilih besar pangkat berasal dari suatu bilangan pokok. Baca juga: Trik dan Tips menggambar Grafik Fungsi Kuadrat Contoh dan Jawaban Soal Cerita Program Linear Bukan hanya saja pada bidang ilmu matematika, logaritma juga akan sering digunakan di dalam soal perhitungan bidang ilmu yang lain. Contohnya pada ilmu kimia, untuk menghitung orde reaksi didalam pelajaran laju reaksi kimia kita akan menggunakan l

Contoh dan pembahasan Soal Suku Banyak Teorema Sisa matematika

Contoh dan pembahasan Soal Suku Banyak Teorema Sisa matematika. Teorema sisa dalam matematika merupakan sebuah teknik perhitungan dimana kita harus mengetahui cara memperoleh sisa pembagian dari pembagian suku banyak. Oleh sebab itu, anda harus tau pengertian atau defenisi dari suku banyak yaitu bentuk fungsi yang pangkat variabel lebih dari satu (1). Untuk lebih memahami tentang teorema sisa kami contohkan sebuah fungsi f(x) kita bagi dengan sebuah fungsi g(x) menghasilkan fungsi h(x) dan sisa fungsi s(x) . Maka dapat dikatakan teorema sisa menyatakan bagaimana kita dapat memperoleh nilai s(x) tanpa harus menghitung hasil bagi fungsi f(x) terhadap fungsi g(x). Mulailah kita mengenali model-model soal yang seringkali muncul. Berikut beberapa model soal yang tentang suku banyak : Menentukan nilai suatu suku banyak dengan variabel bebas tertentu Menentukan suku banyak jika yang diketahui hanya pembagi dan sisa pembagian Menentukan hasil bagi atau sisa pembagian suatu su